Merupakan kompetensi keahlian dibidang Teknik Otomotif yang menekankan keahlian pada bidang penguasaan jasa perbaikan kendaraan ringan. Kompetensi keahlian teknik kendaraan ringan menyiapkan peserta didik untuk bekerja pada pekerjaan jasa perawatan dan perbaikan didunia usaha / industri.
Teknik Instalasi Tenaga Listrik adalah jurusan yang mempelajari tentang perencanaan dan pemasangan instalasi penerangan, tenaga pemasangan dan pengoperasian motor listrik dengan kendali elektromekanik, elektronik dan PLC (Programable Logic Controller).
Merupakan sebuah kejuruan yang mempelajari tentang cara merakit komputer, mengenal dan mempelajari komponen hardware apa saja yang ada di dalam komputer, merakit komputer serta fokus mempelajari jaringan dasar.
Merupakan salah satu jurusan yang sudah cukup lama didirikan. Kompetensi yang dipelajari di TAV adalah Teknik Elektronika Dasar dimana meliputi : Instalasi Sistem Audio Video, PLC – Programmable Logic Controller, Inverter Controller, Dasar Robotika, Audio Mobil, Radio Transmitter.
Email: smkkaryagunajakarta@gmail.com
Alamat:
Jl. Manggarai Utara 1 No.21, RT.15/RW.4, Manggarai, Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12850
Telepon: +62838 7650 4136